7 Fakta Unik dari Orang Yang Suka Humor

Kelebihan dan keuntungan jadi orang humoris untuk diri sendiri dan orang lain

Setiap orang memiliki karakter yang berbeda-beda dalam bermasyarakat, salah satunya adalah humoris. Kita mungkin sering menemui banyak humoris yang melakukan hal-hal unik yang bisa membuat orang di sekitarnya ikut tertawa karena kekocakan yang dibuat, humoris adalah karakter yang unik dan menarik.

Jika kamu juga salah satu orang yang suka humor, maka kamu memiliki karakter yang istimewa, di mana kamu bisa melakukan banyak hal unik, baik untuk dirimu sendiri maupun orang lain. Nah, keistimewaan karakter kamu akan saya rangkum dalam beberapa fakta unik dari orang yang suka humor berikut ini :

1. Mudah Menghilangkan Kesedihan dan Kejenuhan Orang Lain

Melakukan hal-hal unik dengan humoris dapat memberikan hiburan untuk orang lain. Secara tidak segaja, beban orang lain yang menikmati tingkah kocak seorang humoris akan berkurang, bahkan kejenuhan karena pekerjaan akan terasa ringan dengan berbagai macam adegan humoris.

2. Mudah Melepas Beban Masalah Diri

Keistimewaan karakter suka humor tidak hanya berdampak untuk orang lain, tetapi juga kepada dirinya sendiri. Para humoris selalu bisa melepas beban masalah jika bertemu dengan teman-teman, melakukan kekocakan dan kelucuan juga mengurangi beban masalah diri sendiri.

3. Pandai Menyimpan Kesedihan

Setiap orang pasti mempunyai masalah, karena masalah adalah bagian dari sebuah kehidupan. Jika kamu berpikir bahwa para humoris tidak pernah mendapati masalah, itu salah. Mereka sama saja dengan kamu, hanya saja mereka lebih pandai menutupi kesedihan dan beban masalah dengan aksi mereka.

4. Mudah Bergaul

Keisitimewaan selanjutnya adalah para humoris lebih mudah bergaul bahkan kepada orang yang baru dikenal. Adegan lucu dan kocak tentu akan menarik perhatian orang lain, dan secara tidak sengaja keakraban akan terjalin dengan sendirinya. Ya, orang yang punya selera humor lebih banyak memiliki teman dibanding orang yang pendiam.

5. Lebih Cerdas Dalam Hubungan Asmara

Melanggengkan hubungan asmara membutuhkan langkah cerdas, di sinilah salah satu fungsi humoris. Nah, fakta umum yang sudah banyak terjadi, menciptakan aksi lucu dan kocak akan membuat pasanganmu lebih nyaman dan betah berada di sisimu, ini berbeda jika kamu menjalin hubungan asmara dengan penuh keseriusan.

6. Terlihat Awet Mudah

Mungkin kamu pernah mendengar kata pepatah, salah satu kunci agar kamu awet mudah adalah dengan senyum dan tawa. Sebenarnya, senyum dan tawa dapat mengendorkan syaraf otak yang kaku akibat jenuh, gelisah, dan sedih. Ini tentu membuat pikiran lebih fresh, untuk itulah para humoris selalu ceria dan terlihat lebih awet muda.

7. Lebih Mudah Memahami Perasaan Orang Lain

Memang sudah menjadi kebiasaan bagi para humoris utuk melakukan aksi lucu dan kocak, dan membuat orang di sekitarnya tertawa. Mereka tentu tidak ingin melihat wajah sedih atau cemberut dari teman-teman mereka, karena mereka tahu bahwa ada beban dan masalah di balik wajah sedih itu. Sehingga kondisi seperti itu akan menuntut para humoris untuk menghibur dan mengurangi kesedihan teman-temannya.

Nama

Akhlaq,31,Android,48,Anime,3,Apps,20,Aqidah,4,Asuransi,4,Aswaja,30,Berkas,3,Bisnis Online,12,Blogging,171,Brimo,6,Doa-doa,42,Fiqih,27,Game,27,Ilmu Hadits,51,Inspirasi,52,Internet,93,Kaidah I'lal,20,Keluarga,34,Kisah teladan,115,Kitab Kuning,17,Life,95,Pekerjaan,11,Pendidikan,30,Ramadhan,5,Relationship,29,Religi,81,Satwa,1,Sholawat,37,Sya'ban,6,Tajwid,40,Tayammum,4,Tips,38,Windows,19,Youtube,22,
ltr
item
Pelangiblog: 7 Fakta Unik dari Orang Yang Suka Humor
7 Fakta Unik dari Orang Yang Suka Humor
Kelebihan dan keuntungan jadi orang humoris untuk diri sendiri dan orang lain
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjv17GpVjdIuvF640iBqsAWXj0jdKNqelsill5lD1xzqB-tnxhXF51Ty76bcy__hWnBCTSD0ws-LLkSi3f0PzATcSQiQgjYq9VoncachCgH8Aui5m--b7lVPDl9CwZoHqNjA7xl7nCvhy3tvtjRGrBArZUo8HyUxEar2C_EOs_6wPIvLTimEAyYyKVjWA=w320-h212
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjv17GpVjdIuvF640iBqsAWXj0jdKNqelsill5lD1xzqB-tnxhXF51Ty76bcy__hWnBCTSD0ws-LLkSi3f0PzATcSQiQgjYq9VoncachCgH8Aui5m--b7lVPDl9CwZoHqNjA7xl7nCvhy3tvtjRGrBArZUo8HyUxEar2C_EOs_6wPIvLTimEAyYyKVjWA=s72-w320-c-h212
Pelangiblog
https://www.pelangiblog.com/2016/01/7-fakta-unik-dari-orang-yang-suka-humor.html
https://www.pelangiblog.com/
https://www.pelangiblog.com/
https://www.pelangiblog.com/2016/01/7-fakta-unik-dari-orang-yang-suka-humor.html
true
6152984874501812302
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content